K-Pop

Yuk, Kenalan Sama Trainee Starship yang Mirip Ong Seongwoo!

Seorang trainee Starship baru-baru ini menjadi viral karena disebut mirip Ong Seongwoo!

Starship Entertainment sudah lama merilis informasi tentang trainee mereka lewat media sosial resminya. Tapi unggahan terbaru agensi ini membuat heboh banyak penggemar!

Mereka mengenalkan seorang trainee yang disebut-sebut mirip Ong Seongwoo! Yups, namanya adalah adalah Park Serim!

Memang jika dilihat dari angle tertentu, Park Serim terlihat mirip Seongwoo. Tapi pada titik tertentu, ia juga  punya ciri khas sendiri.

Dan tak sedikit netizen yang mengatakan jika Serim merupakan mantan trainee YG Entertainment, karena tersebarnya beberapa foto lama dirinya.

Nggak itu aja, netizen juga menemukan foto-foto Serim saat masih sekolah.

Banyak yang menebak jika Serim adalah seorang siswa dengan sifat sedikit nakal tetapi baik hati. Selain itu, netizen juga mengatakan bahwa Park Serim terlihat begitu berbeda saat mewarnai atau mengubah gaya rambutnya.

Dengan munculnya Park Serim dan trainee lain seperti Koo Jungmo, Kang Minhee, Song Hyeongjun, Ham Wonjin dan Ahn Sungmin, netizen bertanya-tanya apakah akan lahir boyband baru dari Starship.

Gimana menurutmu? Apakah Serim mirip Ong Seongwoo?

Source: kpopmap

Elg

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

12 bulan ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

12 bulan ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

12 bulan ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

12 bulan ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

12 bulan ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

12 bulan ago

Website ini menggunakan cookies.