Korea Today

Sneak Peek Lagu Baru NCT di Album Resonance Pt. 2

‘NCT – The 2nd Album RESONANCE Pt. 2’ dijadwalkan rilis di berbagai situs musik online Korea pada tanggal 23 November pukul 18:00 waktu Korea. Album ini terdiri dari lagu-lagu yang sudah dirilis sebelumnya di album ‘RESONANCE Pt. 1′ dengan 8 lagu baru termasuk ’90’s Love’ dan ‘Work It ‘.

Sedangkan lagu ‘Raise the Roof’ yang dinyanyikan oleh Taeil, Johnny, Yuta, Kun, Jungwoo, Hendery, Renjun, Chenle, dan Jisung adalah lagu hip-hop yang menggabungkan ritme unik dan nuansa musik oriental. Lagu ini dicirikan dengan melodi yang adiktif di bagian bagian chorus dan lirik yang menyampaikan pesan bahwa ketika kekuatan masing-masing orang bersatu sehingga menimbulkan suatu resonansi.

Lagu lainnya berjudul ‘My Everything’ adalah lagu ballad emosional yang menggabungkan vokal hangat Taeil, Renjun, dan Xiaojun dengan iringan melodi piano yang tenang. Lirik dari lagu ini menceritakan tentang seseorang yang tidak bisa melupakan orang yang dicintainya setelah mengakhiri hubungan mereka, sehingga ia terus menunggu orang itu di tempat yang sama dengan perasaan rindu.

NCT juga merilis foto teaser individu dari anggota Doyoung, Winwin, Mark, Jaemin, Yangyang, dan Chenle melalui akun Twitter resmi mereka pada tanggal 17 pukul 12AM KST.

(Sumber: Starnews via en.kepoper.com)

StumbledUpon99

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

1 tahun ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

1 tahun ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

1 tahun ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

1 tahun ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

Website ini menggunakan cookies.