K-Profile

The Law Cafe

Pemain, Sinopsis, dan Fakta Drakor The Law Cafe

Profil

  • Judul: The Law Cafe
  • Judul Asli: 법대로 사랑하라 (Beobdaelo Salanghala)
  • Genre: Comedy, Law, Romance
  • Jumlah Episode: 16
  • Tanggal Tayang: 5 September 2022 – 25 Oktober 2022
  • Waktu Tayang: Senin dan Selasa
  • Saluran TV: KBS2
  • Distributor Internasional: Viki
  • Pemain: Lee Seung Gi dan Lee Se Young
  • Director: Lee Eun Jin
  • Penulis Skenario: Im Ji Eun, Im Eui Jung
  • Rating: 5.9% (Nationwide)

 

Sinopsis

Drama The Law Café menceritakan tentang Kim Yu-Ri (Lee Se-Young), pengacara yang membuka Law Cafe setelah mengundurkan diri dari Firma Hukum Hwang & Gu. Kafe ini memberikan layanan khusus berupa nasihat hukum kepada siapa pun yang mampir dan minum kopi.

Namun sebelum membuka bisnis barunya tersebut, Yu-Ri harus berhadapan dengan pemilik bangunan yang tak lain adalah Kim Jung-Ho (Lee Seung Gi), sahabat sekaligus cinta masa lalunya semasa SMA.

Apakah bisnis café Yu-Ri bisa berjalan baik?

 

Pemeran

Nama karakter: Kim Jeong Ho
Nama pemain: Lee Seung Gi
Drama lain Lee Seung Gi: Mouse (tvN / 2021), Vagabond (SBS / 2019), A Korean Odyssey (tvN / 2017-2018) 

 

Nama karakter: Kim Yu Ri
Nama pemain: Lee Se Young
Drama lain Lee Se Young: The Red Sleeve (MBC / 2021), Kairos (MBC / 2020), Memorist (tvN / 2020) 

 

Daftar Lengkap Pemain Drama The Law Cafe

  • Kim Nam Hee sebagai Park Woo-Jin
  • Ahn Dong Goo sebagai Seo Eun-Kang
  • Kim Do Hoon sebagai Bae Joon
  • Jang Hye Jin sebagai Kim Cheon-Daek
  • Baek Hyun Joo sebagai Mrs. Choi
  • Kim Seul Gi sebagai Han Se-Yeon
  • Oh Dong Min sebagai Do Jin-Ki
  • Jo Han Chul sebagai Lee Pyun-Woong
  • Jeon Guk Hwan sebagai President Lee / Lee Byung-Ok
  • Jeon No Min sebagai Kim Seung-Woon
  • Kim Won Hae sebagai CEO Hwang
  • Hwang Young Hee sebagai Song Ok-Ja
  • Lee Min Young sebagai Chae Song-Hwa
  • Shin Seung Hwan sebagai President Kim
  • Kim Ba Da sebagai Yo-Han
  • Kwon Da Ham
  • Lee Mi Sook sebagai Lee Yeon-Joo
  • Ahn Se Bin sebagai Kang Yi-Seul

 

Cameo & Penampilan Spesial

  • Kim Jae Hwa sebagai Geum-Ja
  • Jo Bok Rae sebagai Jo Seok-Hoon
  • Go Geon Han sebagai Attorney Meng
  • Park Sang Hoon sebagai Hong Ji-Hoon
  • Kim Ja Young sebagai Na Mak-Rye
  • Kim Young Ok sebagai Wol-Seon
  • Shin So Yul sebagai Da-Young
  • Lee Jae Yong sebagai Choi Yeo-Hwan
  • Oh Min Suk sebagai Baek Geon-Man

 

Bagan hubungan karakter

Dalam bagan relationship drama The Law Café, Kim Jeong-Ho (Lee Seung-Gi) merupakan mantan jaksa yang dikenal sebagai “Monster Jenius”.

Lee Se-Young sebagai Kim Yu-Ri (Lee Se-Young) adalah pengacara dengan kepribadian yang agak eksentrik. Selain mereka, ada banyak karakter dari gedung Eunha dan sahabat Lee Se-Young serta Kim Jeong-Ho, yaitu  Han Se-Yeon (Kim Seul-Gi) dan Do Jin-Ki (Oh Dong-Min).

 

Original Soundtrack

  • Wonderland by Cheeze
  • Can You Feel My Heart by Jo Yu-Ri
  • When the Rain Stops by Ailee
  • I’m In Love With You by Dvwn
  • More Than Me by June
  • Tell Me You Love Me by Punch
  • Traces of You by Standing Egg
  • Walk with Me by Sunwoo Jung-A
  • My Romance by Sunwoo Jung-A

 

Nominasi & penghargaan

N/A

 

Video cuplikan

Teaser

Serba-serbi

  • Drama The Law Cafe awalnya dijadwalkan tayang perdana di KBS2 dari 29 Agustus 2022, tetapi diundur menjadi 5 September.
  • The Law Cafe diadaptasi dari webtoon populer berjudul Beobdaero Saranghara karya tiga penulis, No Seung-A, Il-Ri, dan Im Ji-eun.
  • Series The Law Cafe bisa ditonton juga di Viu.
  • Syuting The Law Cafe berakhir pada 13 Oktober 2022.
  • The Law Café menjadi drakor comeback Lee Seung-Gi.
  • Drakor The Law Café menjadi drama reuni Lee Seung-Gi dan Lee Se-Young setelah keduanya bermain dalam drama A Korean Odyssey (2017).
  • The Law Café meraih rating yang cukup tinggi pada saat penayangan perdana dengan rata-rata nasional sebesar 7,1%.

 

Via: kepoper.com

little-a

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

11 bulan ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

11 bulan ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

11 bulan ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

11 bulan ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

Website ini menggunakan cookies.