K-Drama

Hunting Dogs / Bloodhounds

Pemain, Sinopsis, dan Fakta Drama Korea Hunting Dogs

Profil

  • Judul: Hunting Dogs / Bloodhounds
  • Judul Asli: 사냥개들 (Sanyanggaedeul)
  • Genre: Aksi, Thriller, Drama
  • Tanggal Tayang: TBA
  • Jam Tayang: TBA
  • Jumlah Episode: 8
  • Saluran TV: Netflix
  • Distributor Internasional: Netflix
  • Pemain: Woo Do Hwan, Lee Sang Yi, Kim Sae Ron, Park Sung Woong, Heo Joon Ho
  • Sutradara: Jason Kim
  • Penulis Skenario: Jason Kim
  • Rating Penayangan Tertinggi: TBA

Sinopsis

Drama Hunting Dogs Korean Netflix atau Bloodhounds menceritakan tentang Gun Woo (Woo Do Hwan), seorang pemuda yang berprofesi sebagai petinju. Namun, ia harus mengubur karier bertinju untuk melunasi utang-utang ibunya dari seorang rentenir bernama Myeong Gil (Park Sung Woong).

Untuk melepaskan sang ibu dari jeratan lintah darat, Gun Woo memutuskan bekerja dengan CEO Choi (Heo Jun Ho), seorang rentenir legendaris. Dalam pekerjaan barunya ini, Gun Woo bukan tidak mungkin akan terlibat dalam berbagai situasi dan masalah rumit yang bahkan mengancam nyawanya sendiri.

Apakah Gun Woo dapat mencari cara untuk melunasi utang dan mengatasi masalah tersebut?

Pemain

Karakter: Gun Woo
Pemeran: Woo Do Hwan
Drama lain dari Woo Do Hwan: Mad Dog (KBS2 / 2017), Tempted (MBC / 2018), My Country: The New Age (JTBC / 2019), The King: Eternal Monarch (SBS / 2020), dll.

 

Karakter: Woo Jin
Pemeran: Lee Sang Yi
Drama lain dari Lee Sang Yi: Once Again (KBS2 / 2020), Youth of May (KBS2 / 2021), Hometown Cha-Cha-Cha (tvN / 2021), Yumi’s Cells (tvN-TVING / 2021), dll.

Karakter: Myung Gil
Pemeran: Park Sung Woong
Drama lain dari Park Sung Woong: Crash Landing on You (tvN / 2019-2020), Rugal (OCN / 2020), Snowdrop (JTBC / 2021), Dr. Park’s Clinic (TVING / 2022), dll.

Karakter: CEO Choi
Pemeran: Heo Joon Ho
Drama lain dari Heo Joon Ho: Missing: The Other Side (OCN / 2020), Undercover (JTBC / 2021), Why Her? (SBS / 2022), Snowdrop (JTBC / 2021), dll.

Daftar Lengkap Pemain Hunting Dogs Korean Netflix

  • Kim Sae-Ron sebagai Cha Hyun-Joo
  • Ryu Soo-Young sebagai Lee Doo-Young
  • Lee Hae-Yeong sebagai Hwang Yang-Jung
  • Min Kyung-Jin sebagai Oh In-Mook
  • Choi Young-Joon sebagai Min Kang-Yong
  • Choi Si-Won sebagai Hong Min-Beom
  • Tae Won-Seok sebagai Kang In-Beom
  • Cheon Dong-Bin sebagai Cheon Dong-Woo
  • Ha Soo-Ho sebagai Im Jang-Do
  • Jo Wan-Gi sebagai Kim Jun-Min
  • Bae Jae-Gi sebagai Yang Jae-Myeong
  • Hong Jun-Young sebagai Kapten Jung
  • Yoon Yoo-Sun sebagai Yoon So-Yeon
  • Jung Da-Eun sebagai Oh Da-Min

Daftar Lengkap Pemain Hunting Dog

  • Lee Joong-Ok sebagai pemabuk
  • Park Hoon sebagai Moon Kwang-Moo
  • Kim Min-Jae sebagai Kim Jae-Min

Bagan Hubungan Karakter

TBA

Original Soundtrack

TBA

Nominasi & Penghargaan

TBA

Video Cuplikan

Teaser

Serba-serbi

  • Drama Hunting Dogs Korean Netflix merupakan hasil adaptasi dari komik web populer berjudul Sanyanggaedeul (Hunting Dog) karya Jung Chan yang terbit melalui Naver dari Mei 2019 hingga Desember 2020.
  • Drama Hunting Dogs Korean Drama jadi comeback pertama Woo Do Hwan setelah wajib militer.
  • Bloodhounds merupakan drama arahan sutradara Kim Joo Hwan yang juga menyutradarai film My Heart Puppy pada Maret 2023.
  • Bloodhounds akan menampilkan Choi Siwon sebagai pemeran pendukung.
  • Sutradara Kim Joo-Hwan mengungkapkan tidak akan menghapus bersih adegan Kim Sae-Ron meski terjerat kasus hukum. Kim Sae-Ron beberapa bulan lalu dinyatakan bersalah dan didenda lebih dari Rp 200 juta karena terbukti menyetir dalam kondisi mabuk. Hal itu bahkan membuatnya dilarang nongol di saluran televisi nasional Korea.

Via: kepoper.com

Shaf

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

1 tahun ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

1 tahun ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

1 tahun ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

1 tahun ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

Website ini menggunakan cookies.