Life

Penjelasan tentang Perbedaan Umur Korea dengan Umur Internasional

“Berapakah umurmu?”. Dalam budaya Korea, dianggap tidak sopan untuk menanyakan usia seseorang. Tetapi usia adalah salah satu hal pertama yang ingin diketahui orang Korea tentangmu. Jadi pertanyaan mereka bukan berarti untuk menyinggung.

Bahkan, justru sebaliknya. Orang Korea ingin mengetahui umur orang lain hanya karena ingin memastikan bahwa mereka bisa menggunakan bahasa dan perilaku yang tepat saat berinteraksi denganmu.

Terlepas dari budaya sapaan, kamu perlu tahu mengapa umur Korea berbeda dengan umur internasional?

Di Korea, bayi yang baru lahir dianggap berusia satu tahun karena sembilan bulan kehamilan dianggap sebagai bagian dari tahun pertama kehidupan anak.

Orang Korea juga mengalami ulang tahun kolektif setiap Tahun Baru Imlek. Ulang tahun mereka yang sebenarnya mungkin tidak sampai di bulan Desember, tetapi mereka akan bertambah umur begitu Tahun Baru Imlek tiba. Karena usia Korea dapat menambah satu hingga dua tahun ke usia internasional, penggemar K-Pop yang lebih tua mungkin tidak terlalu senang dengan hal ini!

Bagaimana? Sudah paham alasannya bukan, kenapa idolamu terkadang bisa menjadi Oppa atau Noona?

Source: koreaboo

parksaori

Share
Published by
parksaori

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

11 bulan ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

11 bulan ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

11 bulan ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

11 bulan ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

Website ini menggunakan cookies.