Selebriti

Park Bo Gum Akan Jadi MC MAMA 2019 untuk Ketiga Kalinya!

Sebelumnya pagi ini, Sports Donga melaporkan bahwa Park Bo Gum akan menjadi MC Mnet Asian Music Awards 2019. Dan itu telah dikonfirmasi oleh agensinya, Blossom Entertainment.

Staf televisi memberitahu Sports Donga, “Park Bo Gum telah setuju untuk menghadiri MAMA 2019, tetapi sebenarnya tidak mudah. Pada awalnya, dia menolak tawaran itu karena ketegangan antara Korea Selatan dan Jepang, tetapi dia menerima alasan dari CJ ENM bahwa pertukaran budaya diperlukan meskipun ada konflik politik dan dia berubah pikiran.”

Lalu, agensinya – Blossom Entertainment mengiyakan pada Xportsnews, “Park Bo Gum telah memutuskan untuk menghadiri MAMA 2019 sebagai MC. Dia memutuskan untuk hadir untuk tujuan pertukaran budaya daripada [fokus pada] masalah politik.”

MAMA 2019 akan diadakan pada 4 Desember di Nagoya Dome di Jepang. Kalian bisa lihat daftar artis yang akan tampil di artikel di bawah ini!

Source: soompi

Kiki

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

1 tahun ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

1 tahun ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

1 tahun ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

1 tahun ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

Website ini menggunakan cookies.