Korea Today

Kim Woobin Pertimbangkan untuk Comeback Lewat Drama Netflix ‘Delivery Driver’

Aktor Kim Woobin akan segera kembali ke layar kaca.

Pada tanggal 2 Juli, seorang perwakilan dari agensi Kim Woobin AM Entertainment mengumumkan, “Kim Woobin menerima tawaran untuk bermain di drama Netflix ‘Delivery Knight’, yang saat ini sedang dalam pertimbangan.”

Berdasarkan webtoon dengan judul yang sama, ‘Delivery Driver’ adalah sebuah karya yang berlatar masa depan di mana polusi udara menjadi serius, dan orang hanya hidup dengan “bantuan” kurir paket. Kim Woobin mendapat tawaran untuk memerankan karakter kurir legendaris bernama “5-8” dalam drama tersebut.

Kim Woobin – AM Entertainment

Kim Woobin berhasil memulihkan kesehatannya pada 2019 setelah dua tahun hiatus untuk berjuang melawan penyakit kanker nasofaring yang dideritanya sejak 2017. Dia memulai kembali aktivitasnya dengan mengadakan fanmeeting serta barpartisipasi sebagai narator dalam sebuah film dokumenter.

Pada Februari tahun lalu, Kim Woobin pindah ke AM Entertertainment, yang sebelumnya telah menaungi sang kekasih Shin Minah. Kim Woobin juga memberikan pengaruh yang baik untuk publik melalui kegiatan filantropinya. Pada April lalu, dia berhasil menyelesaikan syuting untuk film baru karya sutradara Choi Donghoon yang berjudul ‘Alien’. Selain ‘Delivery Driver’, Kim Woobin juga sedang meninjau penawaran untuk membintangi drama ‘Here’ karya penulis Noh Heekyung.

(Sumber: Sport Donga via Kepoper.com)

StumbledUpon99

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

1 tahun ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

1 tahun ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

1 tahun ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

1 tahun ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

Website ini menggunakan cookies.