TV Show

Kim Woobin Kembali ke Layar TV Lewat MBC ‘Humanimal’

Kim Woobin, yang baru-baru ini kembali setelah 2.5 tahun hiatus, akan muncul di layar TV untuk pertama kali di film dokumenter MBC ‘Humanimal’.

‘Humanimal’ adalah film dokumenter di mana aktor Yoo Haejin, Ryu Seungryong, dan Park Shinhye melakukan perjalanan di 10 negara, termasuk Thailand, Amerika Serikat, Zimbabwe, Botswana, Afrika Selatan, dan masih banyak lagi. Mereka secara pribadi melihat kenyataan bahwa banyak satwa liar yang terancam punah.

Kim Woobin akan muncul di acara itu sebagai narator. Dia akan menyampaikan pesan yang ingin disampaikan oleh program kepada pemirsa dengan suaranya yang lembut. MBC ‘Humanimal’ terdiri dari lima episode, termasuk epilognya. Film dokumenter ini akan tayang perdana pada 6 Januari 2020 pukul 8:55 P.M waktu Korea.

Source: kstarlive

Kiki

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

10 bulan ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

10 bulan ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

10 bulan ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

10 bulan ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

11 bulan ago

Website ini menggunakan cookies.