Train to Busan menceritakan tentang seorang ayah sekaligus manajer dana di Seoul bernama Seok Woo (Gong Yoo). Setelah bercerai dari istrinya, ia hanya tinggal bersama putri semata wayangnya, Soo An (Kim Soo Ahn).
Seok Woo tidak bisa menghabiskan banyak waktu dengan putrinya atau menunjukkan kasih sayang padanya. Pada malam sebelum ulang tahun buah hatinya itu, Soo An bersikeras untuk mengunjungi sang ibu.
Seok Woo tidak punya pilihan lain, selain membawa anak kesayangannya ke Busan. Dini hari berikutnya, mereka naik kereta Korea Train eXpress (KTX) ke Busan di Stasiun Seoul.
Sebelum kereta KTX meninggalkan Stasiun Seoul, seorang gadis seperti zombie melompat ke kereta. Gadis itu terinfeksi virus mengerikan yang menyebar begitu cepat seperti api.
Seok Woo, Soo An dan penumpang lain di kereta KTX sekarang harus berjuang untuk menyelamatkan hidup mereka dari virus dan serangan zombie.
Karakter: Seo Suk Woo
Pemeran: Gong Yoo
Drama lain dari Gong Yoo: Seobok (2021), Kim Ji Young: Born 1982 (2019), The Age of Shadows (2016), The Silent Sea (drama / 2021), Squid Game (drama cameo / 2021), Goblin (drama / 2016-2017), Big (drama / 2012), Coffee Prince (drama / 2007)
Karakter: Min Young Guk
Pemain: Choi Woo Sik
Film lain dari Choi Woo Sik: Time to Hunt (2020), The Divine Fury (2019) Rosebud (2019), That Year We (drama / 2021), The Package (drama / 2017), Fight for My Way (drama / 2017)
Karakter: Seong Kyung
Pemain: Jung Yu Mi
Film lain dari Jung Yu Mi: Kim Ji-Young: Born 1982 (2019), Psychokinesis (2018), The Table (2017), The School Nurse Files (Netflix / 2020), Mama Fairy and the Woodcutter (drama cameo / 2018), What’s Wrong with Secretary Kim (drama cameo / 2018), Live (tvN / 2018)
Karakter: Yoon Sang Hwa
Pemain: Ma Dong Seok
Film lain dari Ma Dong Seok: Holy Night: Demon Hunters (2021), Apgujeong Report (2021), The Roundup (2020), Start-Up (2019), Ashfall (2019), Along With the Gods: The Last 49 Days (2018), Team Bulldog: Off-duty Investigation (OCN / 2020), Squad 38 (OCN / 2016), Bad Guys (OCN / 2014)
Karakter: Seo Soo Ahn
Pemain: Kim Soo An
Film lain dari Kim Soo An: Silence (2021), A Little Princess (2019), A Field Day (2018), Along With the Gods: The Two Worlds (2017), The Battleship Island (2017), Mom (drama / 2015)
Karakter: Yong Suk
Pemain: Kim Eui Sung
Film lain dari Kim Eui Sung: Extreme Job (2019), Rampant (2018), Wiretap (2018), Golden Slumber (2018), 1987: When The Day Comes (2017), Steel Rain (2017), The King (2017), Taxi Driver (drama / 2021), Arthdal Chronicles (drama / 2019), My Fellow Citizens (drama / 2019), Memories of the Alhambra (drama / 2018-2019), Mr. Sunshine (drama / 2018), W: Two Worlds Apart (drama / 2016)
Karakter: Kim Jin Hee
Pemain: Ahn So Hee
Film lain dari Ahn So Hee: Real (cameo / 2017), A Single Rider (2017), Thirty Nine (JTBC / 2022), Missing: The Other Side (OCN / 2020), Welcome to Waikiki 2 (JTBC / 2019), Entourage (tvN / 2016)
Daftar Lengkap Pemain Train to Busan
Cameo & Penampilan Spesial
Dalam bagan hubungan karakter Train to Busan, Seok Woo (Gong Yoo) merupakan ayah dari gadis kecil bernama Soo An (Kim Soo Ahn). Keduanya memutuskan melakukan perjalanan menggunakan kereta api ke Busan untuk mengunjungi ibu kandung Soo An.
Selain Seok Woo dan Soo An, terdapat penumpang lainnya dengan tujuan sama, seperti Seong Kyung (Jung Yu Mi) dan suaminya, Yoon Sang Hwa (Ma Dong Seok).
Kemudian pemain baseball SMA, Min Young Guk (Choi Woo Shik) dan pacarnya, Kim Jin Hee (Ahn So Hee), serta pengusaha bernama Yong Suk (Kim Eui Sung) dan pria tunawisma (Choi Gwi Hwa).
Dalam perjalanan tersebut, mereka tidak mengetahui jika ada bahaya berupa terror zombie yang bahkan bisa mengancam nyawa mereka.
2016 (69th) Cannes Film Festival
2016 (37th) Blue Dragon Film Awards
2017 (53rd) BaekSang Arts Awards
Teaser
Via: kepoper.com
Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…
Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…
Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…
ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…
Website ini menggunakan cookies.