K-Film

Kim Ji-Young: Born 1982

Pemain, Sinopsis, dan Fakta Film Kim Ji-Young: Born 1982

Profil

  • Judul: Kim Ji-Young: Born 1982
  • Judul Asli: 82년생 김지영 (82nyeonsaeng Kimjiyoung)
  • Genre: Drama
  • Tanggal Tayang: 23 Oktober 2019
  • Durasi: 120 menit
  • Distributor: Lotte Entertainment
  • Distributor Internasional:
  • Pemain: Jung Yu Mi dan Gong Yoo
  • Director: Kim Do Young
  • Penulis Skenario: Yoo Young Ah
  • Produser: Mo Il Young
  • Sinematografer: Lee Sung Jae
  • Rating: 7.4/10 (IMDb )

 

Sinopsis

Kim Ji-Young: Born 1982 menceritakan tentang Ji Young (Jung Yu Mi), ibu muda berusia 30-an yang terlihat hidup bahagia bersama suaminya, Jung Dae Hyun (Gong Yoo) dan putri kecil mereka. Sebelum menikah, Ji Young merupakan pegawai kantoran. Namun, ia terpaksa berhenti bekerja untuk fokus mengurus keluarganya.

Setiap hari, ia menjalani rutinitas dengan mengurus rumah dan putri semata wayangnya tanpa jeda hingga membuat Ji Young kelelahan. Di sisi lain, ia juga merindukan masa-masa saat bekerja di perusahaan.

Tanpa sadar, rutinitas kesehariannya terasa menjemukan perlahan mengubah diri Ji Young. Jung Dae Hyun, sang suami pun beberapa kali mendapati istrinya bertingkah aneh seperti menjadi orang lain.

Perubahan diri Ji Young semakin terlihat dan Dae Hyun merasa harus menemui psikolog untuk membantu permasalahan istrinya. Apakah Ji Young bisa sembuh dan bisa kembali menjalani hidup lebih baik?

 

Pemeran

Nama karakter: Kim Ji Young
Nama pemain: Jung Yu Mi
Film lain Jung Yu Mi: Psychokinesis (film / 2018), The Table (film / 2017), Train to Busan (film / 2016), The School Nurse Files (Netflix / 2020), Mama Fairy and the Woodcutter (tvN / 2018), What’s Wrong with Secretary Kim (tvN / 2018), Live (tvN / 2018) 

Nama karakter: Jung Dae Hyun
Nama pemain: Gong Yoo
Film lain  Gong Yoo: Seobok (film / 2021), The Age of Shadows (film / 2016), Train to Busan (film / 2016), The Silent Sea (Netflix / 2021), Squid Game (Netflix / 2021), Guardian: The Lonely and Great God (tvN / 2016-2017) 

 

Daftar Lengkap Pemain Kim Ji-Young: Born 1982

  • Kim Mi Kyung sebagai Mi Sook
  • Gong Min Jung sebagai Kim Eun Young
  • Kim Sung Cheol sebagai Kim Ji Seok
  • Park Sung Yeon sebagai Kim Eun Shil
  • Lee Bong Ryun sebagai Hye Soo
  • Lee Eol sebagai Young Soo
  • Kim Mi Kyung sebagai ibu Jung Dae Hyun
  • Son Sung Chan sebagai ayah Jung Dae Hyun
  • Kim Guk Hee sebagai ibu Soo Bin
  • Yoon Sa Bong sebagai Soo Hyun
  • Kang Ae Shum sebagai nenek Kim Ji Young

 

Cameo & Penampilan Spesial

  • Yum Hye Ran sebagai wanita yang mengenakan syal
  • Ye Soo Jung sebagai nenek Kim Ji Young

 

Bagan hubungan karakter

N/A

 

Musik

Music composed by Kim Tae Sung

 

Nominasi & penghargaan

2019 (20th) Women In Film Korea Festival

  • Best Actress (Jung Yu Mi)

2019 (16th) Hong Kong Asian Film Festival        

  • Cineaste Delights (Kim Ji-Young: Born 1982)

2020 (56th) Grand Bell Awards

  • Best Actress (Jung Yu Mi)
  • Best New Director (Kim Do Young – Nominated)
  • Best Planning (Mo Il Young Nominated)

2020 (25th) Chunsa Film Art Awards

  • Best Actress (Jung Yu Mi – Nominated)
  • Best Supporting Actress (Kim Mi Kyung)           
  • Best New Director (Kim Do Young)

2020 (56th ) Baeksang Arts Awards     

  • Best Film (Kim Ji Young: Born 1982 – Nominated)
  • Best Actress (Jung Yu Mi – Nominated)
  • Best Supporting Actress (Kim Mi Kyung – Nominated)           
  • Best New Director (Kim Do Young)

2020 (29th) Buil Film Awards 

  • Best New Director (Kim Do Young – Nominated)
  • Best Actress (Jung Yu Mi)

2020 (14th) Asian Film Awards  

  • Best Actress (Jung Yu Mi – Nominated)

2020 (40th) Korean Association of Film Critics Awards

  • Best Actress (Jung Yu Mi)
  • Best Supporting Actress (Kim Mi Kyung)           

2021 (41st) Blue Dragon Film Awards 

  • Best Film (Kim Ji-Young: Born 1982 – Nominated)
  • Best Leading Actress  (Jung Yu Mi – Nominated)
  • Popular Star Award (Jung Yu Mi)
  • Best Supporting Actress (Kim Mi Kyung – Nominated)
  • Best New Director (Kim Do Young – Nominated)
  • Best Screenplay (Yoo Young Ah – Nominated)
  • Best Editing (Shin Min Kyung – Nominated)           

 

Video cuplikan

Teaser

 

Serba-serbi

  • Film Kim Ji-Young: Born 1982 diadaptasi pada novel terlaris dengan judul yang sama karya Cho Nam Joo.
  • Kim Ji Young Born 1982 sekaligus menjadi debut Kim Do Young sebagai sutradara.
  • Kim Ji Young Born 1982 juga menjadi film ketiga Gong Yoo dan Jung Yu Mi setelah Train to Busan (2016) dan Silenced (2011).

Via: kepoper.com

little-a

Recent Posts

Everything Will Come True / It Will Come True

Profil Judul: Everything Will Come True / It Will Come True Judul Asli: 다 이루어질지니…

1 tahun ago

Officer Black Belt

Profil Judul: Officer Black Belt Judul Asli: 무도실무관 (Mudosilmugwan) Genre: Aksi-Komedi Tanggal Tayang: 2024 Durasi…

1 tahun ago

Daftar Peserta Singles Inferno 3, Lengkap dengan Akun Instagramnya

Reality show kencan Korea Selatan (Korsel) populer Netflix, Single's Inferno, akhirnya kembali dengan musim ketiganya!…

1 tahun ago

Yuk, Kenalan Sama Brosis dari para Member ENHYPEN

  ENHYPEN adalah boy group Korea Selatan (Korsel) yang terbentuk melalui kerja sama antara Belift…

1 tahun ago

DV.OL

Punya fakta menarik lainnya tentang DV.OL? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

NCHIVE

Punya fakta menarik lainnya tentang NCHIVE? Tulis di kolom komentar ya!

1 tahun ago

Website ini menggunakan cookies.