Terlepas dari alur dramanya, yuk coba ikutan quiz “Siapa karakter pria pemeran Shadow Beauty yang Jadi Cinta Pertamamu?” Shadow Beauty merupakan drama Korea yang mengisahkan tentang seorang siswi bernama Goo Ae Jin (Shim Dal Gi).
Jika di sekolah ia menjadi gadis cupu dan korban perundungan oleh teman sekelasnya, saat di rumah Ae Jin menjadi sosok influencer populer yang memiliki banyak pengikut di media sosial.
Tak banyak yang tahu, Ae Jin cukup menjalin hubungan dekat dengan dua pria tampan di sekolahnya, yaitu Lee Jin Sung (Hongseok Pentagon) dan Kim Ho In (Bomin Golden Child).
via @kepopercom | #kepoperquiz