Profil
- Judul: Paper Moon / Pale Moon
- Judul Asli: 종이달 (Jongidal)
- Genre: Thriller, Misteri, Drama
- Tanggal Tayang: 2022
- Jam Tayang: TBA
- Jumlah Episode: TBA
- Saluran TV: Seezn
- Distributor Internasional: TBA
- Pemain: Kim Seo Hyung
- Sutradara: Kim Seung Woo
- Penulis Skenario: Mitsuyo Kakuta (novel), No Yoon Soo
- Rating Penayangan Tertinggi: TBA
Sinopsis
Drama Paper Moon menceritakan kisah karyawan kontrak bank yang secara tidak sengaja “menyentuh” uang nasabah dan melakukan tindakan menyimpang dari kehidupan normalnya sehari-hari.
Yoo Yi Hwa (Kim Seo Hyung) tinggal bersama sang suami yang memiliki sikap tak peduli padanya. Kehidupannya sebagai ibu rumah tangga memang nyaman, namun membosankan.
Dia kemudian melamar kerja di sebuah bank, dan diterima sebagai karyawan kontrak. Ketika bekerja di bank, Yi Hwa mulai mendapatkan kembali kepercayaan dirinya. Tetapi, di saat yang sama dia mulai mencuri uang nasabahnya.
Pemain
Karakter: Yoo Yi Hwa
Pemeran: Kim Seo Hyung
Drama lain dari Kim Seo Hyung: SKY Castle (JTBC / 2018-2019), Nobody Knows (SBS / 2020), Mine (tvN / 2021), It May Be A Little Spicy Today (Watcha / 2022), dll.
Daftar Lengkap Pemain Paper Moon
TBA
Bagan Hubungan Karakter
TBA
Original Soundtrack
TBA
Nominasi dan Penghargaan
TBA
Video Cuplikan
TBA
Serba-serbi
- Drama Paper Moon diadaptasi dari novel Jepang berjudul Kami no Tsuki karya Mitsuyo Kakuta yang diterbitkan pada 15 Maret 2012.
- Sudah ada adaptasi dalam bentuk drama dan film Jepang, masing-masing berjudul Paper Moon (2014) tayang di NHK dan Pale Moon (2014).
- Drama Paper Moon jadi drama kedua Kim Seo Hyung di tahun 2022 selain It May Be a Little Spicy Today yang tayang di Watcha.
- Novel yang diadaptasi merupakan penggambaran dari kasus yang nyata terjadi di Jepang tahun 1973, 1975, dan 1983.
Via: kepoper.com