Biodata Lee Joon Hyuk
Profil
- Nama Lahir: Jeong Jin-Hee
- Nama Panggung: Lee Joon Hyuk (이준혁)
- Ulang Tahun: 19 Maret 1972
- Zodiak: Libra
- Tinggi Badan: 176 cm
- Berat Badan: 78 kg
- Golongan Darah: A
- Agensi: Chang Company
- Istri: Ji Young-An
- Anak: 3
Fakta tentang Lee Joon Hyuk
- Lee Joon Hyuk lahir di Seoul, Korea Selatan.
- Dia aktif di dunia hiburan Korea Selatan sejak 1991.
- Dia debut akting lewat film Mother, Your Son.
- Dia juga merupakan aktor teater dan sudah membintangi banyak judul drama teater, di antaranya The White Beast Miners, The Man Watanabe, dan Doctor Yame.
- Dia menikah dengan wanita nonseleb.
- Dia memiliki tiga anak, dua anak laki-laki dan satu anak perempuan.
- Dia dikenal karena perannya dalam serial Love in the Moonlight (2016).
- Dia memenangkan Aktor Pendukung Terbaik di Penghargaan Drama KBS ke-30 lewat perannya di serial Love in the Moonlight.
- Dia sering menjadi pemeran pendukung dalam drakor dan film Korea.
- Dia lebih banyak bermain dalam film Korea daripada drakor.
- Dia memiliki pengalaman mengajar pantomim di Universitas Seni Nasional Korea selama 8 tahun.
- Dia pernah menjadi pelatih akting aktor Song Joong Ki secara pribadi saat sedang bermain film A Werewolf Boy.
- Dia sering menunjukkan sisi lucu saat menjadi bintang tamu di variety show Korea.
- Dia dikatakan mirip dengan Presiden ke-20 Korea Selatan Yoon Seok-Yeol.
Film
- Come Back Home (2022) sebagai Pil-Sung
- 645 | (2022) sebagai Yoon Jong-Goo
- Hansan: Rising Dragon | (2022) sebagai Hwang Park
- New Year Blues | (2021) sebagai Pelatih Ahn
- Collectors | (2020) sebagai pemilik toko barang antik
- Hitman: Agent Jun | (2020)
- Trade Your Love | (2019) sebagai fotografer studio pernikahan
- Innocent Witness | (2019) sebagai Yoon-Jae
- Rosebud | (2019) sebagai Kepala Pasukan Oh
- The Dude In Me | (2019) sebagai Man-Chul
- Along With the Gods: The Last 49 Days | (2018) sebagai hakim
- Notebook from My Mother | (2018) sebagai Jung-Ho
- Be with You | (2018) sebagai Instruktur Renang Choi
- Golden Slumber (2018) sebagai operasi plastik
- RV: Resurrected Victims | (2017) sebagai saudara ipar
- Oh! My God: Returns | (2017) sebagai bos rentenir
- The Mimic | (2017) sebagai pria paruh baya
- Midnight Runners | (2017) sebagai Profesor Ha di Universitas Polisi
- Lucid Dream (2017) sebagai Joo No-Geun
- Miss Butcher | (2017) sebagai Choi Joong-Ki
- A Break Alone | (2016)
- Seondal: The Man Who Sells the River | (2016) sebagai fence (orang yang membeli barang curian)
- Phantom Detective | (2016) sebagai pemilik agen real estat
- A Melody To Remember | (2016) sebagai Sersan Utama Jo
- Remember You | (2016) sebagai Shin Hyun-Ho
- Fatal Intuition | (2015) sebagai Myung-Gyoo
- The Advocate: A Missing Body | (2015) sebagai Gil-Dong
- Wonderful Nightmare | (2015) sebagai Kepala Seksi Choi
- Alice In Earnestland | (2015) sebagai Hyung-Suk
- The Classified File | (2015) sebagai Mae Seok-Hwan
- The Chronicles of Evil | (2015) sebagai Lee Myung-Chun
- Enemies In-Law | (2015) sebagai kurir 2
- Salute D’Amour | (2015) sebagai Oh Bok-Sung
- Shoot Me in the Heart | (2015) sebagai musisi jalanan
- Tazza: The Hidden Card | (2014) sebagai Pliers
- My Dictator | (2014) sebagai Ki-Chul
- Slow Video | (2014) sebagai Ketua Tim Bae
- Guardian | (2014) sebagai Jin-Soo
- Tabloid Truth | (2014) sebagai Nam-Soo
- The Weight | (2013) sebagai manusia gajah
- Friend, The Great Legacy | (2013) sebagai bawahan Joon-Seok
- Hwayi: A Monster Boy | (2013) sebagai petugas polisi yang melihat Hwayi memasuki rumah
- The Five (2013) sebagai Detektif Park
- Top Star (2013) sebagai Sang-Chul (Manajer Tae-Sik)
- Act (2013) sebagai Teman Dong-Hyuk
- Hide and Seek | (2013) sebagai pacar korban
- Mai Ratima (2013) sebagai Sang-Pil
- Montage (2013) sebagai Kepala Detektif Shin
- Born To Sing | (2013) sebagai Goo In-Nam
- The Gifted Hands | (2013) sebagai Yang-Soo
- A Werewolf Boy | (2012) sebagai polisi
- Ghost Sweepers | (2012) sebagai pembunuh
- Masquerade | (2012) sebagai kepala desa
- Love Fiction (2012) sebagai Profesor Jung
- Sunny | (2011) sebagai bos agen detektif
- Animal Town | (2011) sebagai Oh Sung-Chul
- Late Blossom | (2011) sebagai fotografer
- Twilight Gangsters | (2010) sebagai pemilik pabrik
- Troubleshooter | (2010) sebagai peneliti
- My Dear Desperado | (2010) sebagai pewawancara terakhir
- The Yellow Sea | (2010) sebagai penjual anjing 2
- Secret Love | (2010) sebagai manusia aneh
- Harmony | (2010) sebagai dokter di ruang gawat darurat
- Scandal Makers | (2008) sebagai fotografer
- Sunny | (2008) sebagai prajurit yang putus
Serial Drama
- Good Job (ENA-Olleh TV-Seezn / 2022) sebagai Direktur Hong Man-Soo
- Happiness (tvN / 2021) sebagai Kim Jung-Kook
- The Veil | (MBC / 2021) sebagai Ketua Shin Su-Yong
- Racket Boys | (SBS / 2021) sebagai Yoo Jin-Ho (ep.6)
- My Roommate Is A Gumiho | (tvN / 2021) sebagai Profesor Oh Sang-Chul (ep.14)
- Bossam: Steal the Fate | (MBN / 2021) sebagai Chun-Bae
- Birthcare Center | (tvN / 2020) sebagai Yang Joon-Suk
- My Dangerous Wife | (MBN / 2020) sebagai Seo Ji-Tae
- Mystic Pop-up Bar | (JTBC / 2020) sebagai Kepala Departemen Yeom
- Itaewon Class (JTBC / 2020) sebagai Park Jun-Gi (ep.11-12-13)
- Hot Stove League (SBS / 2019-2020) sebagai Go Se-Hyeok
- The Lies Within | (OCN / 2019) sebagai Yoo Dae-Yong
- Catch The Ghost | (tvN / 2019) sebagai Ketua Kong
- Class of Lies | (OCN / 2019) sebagai CEO yang mencoba mencuri paten topeng yongdoli (cameo)
- The Wind Blows | (JTBC / 2019) sebagai Choi Hang-Seo
- Nokdu Flower | (SBS / 2019) sebagai Hong Dae-Hong (ep.13-14)
- Welcome to Waikiki 2 | (JTBC / 2019) sebagai Direktur
- Doctor Prisoner (KBS2 / 2019) – Ko Young-Cheol
- Touch Your Heart | (tvN / 2019) sebagai Yeon Joon-Seok
- My Secret, Terrius | (MBC / 2018) sebagai Kang Doryung
- Bad Papa (MBC / 2018) sebagai Kim Pil-Doo
- Big Forest (tvN / 2018) sebagai guru (ep.2)
- 100 Days My Prince | (tvN / 2018) sebagai Park Bok-Eun
- Misty (JTBC / 2018) sebagai Jung Ki-Chan
- Mad Dog (KBS2 / 2017) sebagai Jo Han-Woo
- Man to Man (JTBC-Netflix / 2017) sebagai Lee Hyuk-Joon
- Voice (OCN / 2017) sebagai mucikari (ep.1)
- My Father is Strange | (KBS2 / 2017) sebagai Na Young-Sik
- The Rebel | (MBC / 2017) sebagai Yonggae
- Love in the Moonlight | (KBS2 / 2016) sebagai Kasim Jang
- Doctors (SBS / 2016) sebagai bawahan bos geng (ep.1,3-5)
- Mrs. Cop 2 (SBS / 2016) sebagai Bae Dae-Hoon
- The Roots of Throne | (SBS / 2015-2016) sebagai Hong Dae-Hong
- Divorce Lawyer in Love | (SBS / 2015) sebagai Nam Gye-Jin (cameo)
- Hyde Jekyll, Me | (SBS / 2015) sebagai Detektif Na
- Dr. Frost | (OCN / 2014-2015) sebagai (ep.1)
- Misaeng: Incomplete Life | (tvN / 2014) sebagai Satu karyawan internasional (ep.1)
- Liar Game | (tvN / 2014) sebagai cameo
- Angel Eyes | (SBS / 2014) sebagai orang yang ingin bunuh diri (cameo)
- Nine: 9 Times Time Travel | (tvN / 2013) sebagai Sang-Bum (2012)
- The Queen of Office | (KBS2 / 2013) sebagai Han Jung-Soo (cameo)
- Vampire Prosecutor | (OCN / 2011) sebagai penjudi (ep.8)
TV Movies
- SF8: Blink (MBC / 2020) sebagai kepala regu detektif
- Drama Special: Bad Families | (KBS2 / 2017) sebagai Kim Jung-Guk
- Drama Special: If We Were a Season | (KBS2 / 2017) sebagai Lee Joon-Hyuk
- Puck! (SBS / 2016) sebagai Im Wan-Yong
- Drama Special: Strawberry Ice Cream | (KBS2 / 2011) sebagai pria I.T.
Penghargaan
2020 SBS Drama Awards
- Best Supporting Team – Hot Stove League
2016 KBS Drama Awards
- Best Supporting Actor – Love in the Moonlight
Via kepoper.com
Punya fakta menarik lainnya tentang Lee Joon Hyuk? Tulis di kolom komentar ya!