Profil
- Judul: New Recruit Season 2
- Judul Asli: 신병 시즌2 (Sinbyeong Sijeun 2)
- Genre: Military, Comedy, Drama
- Jumlah Episode: 12
- Tanggal Tayang: 28 Agustus 2023 – 12 September 2023
- Waktu Tayang: Senin dan Selasa
- Saluran TV: –
- Distributor Internasional: ENA, Genie TV
- Pemain: Kim Ji Suk dan Kim Min Ho
- Director: Min Jin Gi
- Penulis Skenario: Kim Dan, Jangbbijju
- Rating: TBA
Sinopsis
New Recruit Season 2 menceritakan tentang Park Min Seok (Kim Min Ho), anggota militer yang dipromosikan menjadi private first class di Myth Unit. Ia yakin bahwa kariernya di militer akan menjadi lebih mudah karena promosi tersebut.
Sementara itu, Oh Seung Yoon (Kim Ji Suk) adalah sebagai komandan kompi baru Park Min Seok di Unit Myth yang ingin mengubah unit ini sepenuhnya.
Pemeran
Nama karakter: Oh Seung Yoon
Nama pemain: Kim Ji Suk
Drama lain Kim Ji Suk: Kiss Sixth Sense (Disney+ / 2022), Work Later, Drink Now (TVING / 2021), Monthly Magazine Home (JTBC / 2021), Doom at Your Service (tvN / 2021), dll.
Nama karakter: Park Min Seok
Nama pemain: Kim Min Ho
Drama lain Kim Min Ho: New Recruit (ENA-Olleh TV-Seezn / 2022), Moonshine (KBS2 / 2021-2022), Jirisan (tvN / 2021), Revolutionary Sisters (KBS2 / 2021), dll.
Daftar Lengkap Pemain New Recruit Season 2
- Jeon Seung Hun sebagai Im Da Hye
- Nam Tae Woo sebagai Choi Il Gu
- Lee Jung Hyun sebagai Kang Chan Seok
- Lee Choong Goo sebagai Kim Sang Hoon
- Lee Sang Jin sebagai Oh Seok Jin
- Cha Young Nam sebagai Sim Jin Woo
- Nam Min Woo sebagai Im Seong Min
- Kang Hyo Seung sebagai Cha Byeong Ho
- Jang Sung Bum sebagai Kim Dong Woo
Cameo atau Peran Pendukung
TBA
Bagan hubungan karakter
TBA
Original Soundtrack
TBA
Nominasi & penghargaan
N/A
Video cuplikan
Teaser
Serba-serbi
- New Recruit Season 2 tayang di ENA dan Genie TV pada 28 Agustus 2023.
- New Recruit Season 1 tayang pada 2022.
- Drama New Recruit 2 menjadi proyek terbaru Kim Min-Ho selain film Count (2023).
Via: kepoper.com