Biodata Song Jae Rim
Profil
- Nama Lahir: Song Jae Rim (송재림)
- Ulang Tahun: 18 Februari 1985
- Zodiak: Aquarius
- Tinggi Badan: 180 cm
- Berat Badan: 70 kg
- Golongan Darah: O
- Agensi: S.M. Culture & Contents
- Instagram: jaelim_song
Fakta tentang Song Jae Rim
- Song Jae Rim lahir di Daehak-dong, Seoul, Korea Selatan.
- Dia memulai kariernya sebagai model runaway di Seoul collections of Juun. J, Herin Homme, dan Ha Sang Beg.
- Dia merupakan alumnus Universitas Chung-Ang jurusan Electrical and Electronics Engineering.
- Dia aktif di dunia hiburan Korea Selatan sejak 2009.
- Dia debut dalam drama Actresses.
- Dia pernah muncul dalam berbagai majalah Bazaar Korea, Vogue Girl Korea, Dazed & Confused Korea, Nylon Korea, GQ Korea, Arena Homme + Korea, Esquire Korea, dan Marie Claire Korea.
- Dia mulai dikenal saat bermain di Moon Embracing the Sun (2012) dan Two Weeks (2013).
- Dia semakin populer setelah tampil di We Got Married bersama dengan Kim So Eun.
- Dia berada di bawah Grand Anse Entertainment. Debut aktingnya adalah pada tahun 2009, di mana ia memainkan peran sebagai asisten fotografer dalam Drama “Actresses“.
- Dia memiliki saudara perempuan bernama Song Surim.
- Dia beberapa kali memiliki project dengan IU, mulai dari photoshoot hingga iklan “Sbenu Candy”.
- Dia pernah muncul dalam beberapa video musik, di antaranya Message – BoA dan MV Go Away – 2NE1.
- Dia juga pernah tampil di variety show Korea, di antaranya Sixth Sense 3 (2022), Convenience Store Restaurant (2019), Surfing House (2019).
Film
- Good Morning | (2022) sebagai Barista Yoon
- Yaksha: Ruthless Operations | (2022) sebagai Jae-Kyu
- The Snob | (2019) sebagai Seo Jin-Ho
- On Your Wedding Day | (2018) sebagai Yoon-Geun
- Salmon | (2014) sebagai Hae-Nam (Suami Myung-Ae)
- The Tunnel | (2014) sebagai Ki-Chul
- The Suspect | (2013) sebagai Professor Kim (SA2)
- Grand Prix | (2010) sebagai In-Jae
- The Actresses | (2009) sebagai Asisten Foto
Serial Drama
- Cafe Minamdang | (KBS2 / 2022) sebagai Han Jae-Jeong
- Work Later, Drink Now | (TVING / 2021) sebagai PD Sung (ep.8-9)
- Not Yet 30 | (KakaoTV / 2021) sebagai Cha Do-Hoon
- I Wanna Hear Your Song | (KBS2 / 2019) sebagai Nam Joo-Wan
- Secret Mother (SBS / 2018) sebagai Ha Jung-Wan
- Clean with Passion for Now | (JTBC / 2018-2019) sebagai Choi
- Our Gab-Soon | (SBS / 2016-2017) sebagai Heo Gab-Dol
- Goodbye Mr. Black (MBC / 2016) sebagai Seo Woo-Jin
- Unkind Ladies | (KBS2 / 2015) sebagai Lee Roo-O
- The Idle Mermaid | (tvN / 2014) sebagai Kwon Shi-Kyung
- Big Man (KBS2 / 2014) sebagai Park Dong-Pal (cameo)
- Inspiring Generation | (KBS2 / 2014) sebagai Mo Il-Hwa
- Two Weeks (MBC / 2013) sebagai Pembunuh Kim
- Fantasy Tower | (tvN / 2013) sebagai Yong-Wan
- Nail Shop Paris | (MBC QueeN / 2013) sebagai Kay
- The Moon Embracing the Sun | (MBC / 2012) sebagai Woon
- Cool Guys, Hot Ramen | (tvN / 2011) sebagai Hee-Gon
TV Movies
- Drama Stage: Big Data Romance | (tvN / 2019) sebagai Kim Seo-Joon
Penghargaan
2014 MBC Entertainment Awards
- Best Male Newcomer – We Got Married
2014 MBC Entertainment Awards
- Best Couple Award – Song Jae-Rim (with Kim So-Eun) We Got Married
2016 SBS Drama Awards
- Special Acting Award, Actor in a Serial Drama – Our Gap-soon
Via kepoper.com
Punya fakta menarik lainnya tentang Song Jae Rim? Tulis di kolom komentar ya!