in ,

Choo Ja Hyun

Biodata, Profil, dan Fakta Lengkap Choo Ja Hyun

Choo Ja Hyun

Biodata Choo Ja Hyun

Profil

  • Nama Lahir: Choo Ja Hyun (추자현)
  • Ulang Tahun: 20 Januari 1979
  • Zodiak: Aquarius
  • Tinggi Badan: 177 cm
  • Berat Badan: 50 kg
  • Golongan Darah: A
  • Agensi: BH Entertainment
  • Instagram: @choo.jahyun
  • Suami: Yu Xiaoguang

Fakta tentang Choo Ja Hyun

  • Choo Ja Hyun dikenal sebagai aktris yang ramah. Setiap kali ada penggemarnya mengunjungi lokasi syuting, ia selalu meluangkan waktu untuk mengobrol dengan mereka.
  • Dia mengungkapkan di sebuah acara TV Cina bahwa memiliki seorang adik perempuan yang meninggal karena tenggelam ketika masih muda.
  • Dia lulusan dari Universitas Dankook Tahun 1997 Jurusan Teater dan Film.
  • Dia resmi menikah dengan aktor dan penyanyi Tiongkok, Yu Xiaoguang pada 18 Januari 2017.
  • Dia bertemu dengan Yu Xiaoguang di tahun 2012 saat membintangi sebuah drama China.
  • Dia mengungkapkan hubungannya dengan Yu Xiaoguang melalui Weibo pada September 2015.
  • Dia melahirkan seorang anak laki-laki di sebuah rumah sakit di Seoul pada 1 Juni 2018.
  • Dia semakin dikenal saat membintangi drama Arthdal Chronicles (2019) sebagai ibu Song Joong Ki.
  • Berkat drama Temptation of Going Home ia berhasil meraih popularitas di Cina.
  • Dia pernah membintangi proyek drama bilateral antara Cina dan Myanmar berjudul drama Legends of Song and Dance.
  • Dia mendapat julukan sebagai Putri Salju Korea.
  • Dia aktif bekerja di China sejak 2007.
  • Dia lahir dan besar di Daegu, ibu kota Provinsi Gyeongsang Utara saat itu.
  • Dia menggunakan nama panggung Choo Ja Hyun dan memulai karirnya sebagai model pada usia 17 tahun.
  • Dia membuat debut aktingnya pada tahun 1996, dan kemudian muncul di beberapa serial televisi, di antaranya Successful Story of a Bright Girl (2002), Sunrise House (2002), dan Apgujeong House (2003).

Film

  • Loveholic | (2010) sebagai Ji-Heun
  • Le Grand Chef 2: Kimchi Battle | (2010) sebagai Seong-Chan’s mom
  • Missing | (2009) sebagai Hyeon-Jeong
  • Portrait of a Beauty | (2008) sebagai Sul-Hwa
  • Bloody Tie | (2006) sebagai Ji-Young
  • Short Time | (2005)

Serial Drama

  • Green Mothers’ Club (JTBC / 2022) sebagai Byeon Chun-Hui
  • My Unfamiliar Family | (tvN / 2020) sebagai Kim Eun-Joo
  • Arthdal Chronicles | (tvN / 2019) sebagai Asa Hon
  • Beautiful World | (JTBC / 2019) sebagai Kang In-Ha
  • A Man Called God | (MBC / 2010)
  • Oh! Phil Seung Bong Soon Young (2004)
  • Bright Girl’s Success | (SBS / 2002)
  • Leave | (SBS / 2001)
  • KAIST (SBS / 1999-2000)

TV Movies

  • Drama Special: The Memory in My Old Wallet | (KBS2 / 2013) sebagai Lee Young-Jae

Penghargaan

2006

  • 7th Busan Film Critics Awards (Best Supporting Actress – Bloody Tie)  
  • 43rd Grand Bell Awards (Best New Actress – Bloody Tie)
  • 5th Korean Film Awards (Best Supporting Actress – Bloody Tie)
  • 9th Director’s Cut Awards (Best New Actress – Bloody Tie)

2007 43rd Baeksang Arts Awards

  • Best New Actress – Bloody Tie

2009 17th Korean Culture and Entertainment Awards     

  • Excellence Award, Actress in Film – Portrait of a Beauty

2012 CCTV Chinese TV Star of the Year Awards

  • International Cooperation Award              

2013 2nd APAN Star Awards      

  • Achievement Award

2015 10th Seoul International Drama Awards      

  • Mango TV Popularity Award

2017 11th SBS Entertainment Awards     

  • Hot Star of the Year – Same Bed, Different Dreams 2: You Are My Destiny

Via kepoper.com 

Punya fakta menarik lainnya tentang Choo Ja Hyun? Tulis di kolom komentar ya!

What do you think?

Idol

Written by lidya00

Content Author

Tinggalkan Balasan

Sederet Fakta Menarik Queendom 2, Dari Penampilan hingga Debut para Peserta

Jang Hye Jin

Jang Hye Jin